CV Armagedone Diduga Kerjakan Proyek Saluran Air Asal Jadi

Kamis, 23 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto proyek spal di Desa Cukanggalih Kecamatan Curug Tangerang Banten

Foto proyek spal di Desa Cukanggalih Kecamatan Curug Tangerang Banten

Kabupaten Tangerang, Info7.id | Proyek pemeliharaan saluran air (Spal) di Desa Cukanggalih Tangerang Banten diduga dikerjakan tidak sesuai Rencana Anggaran Biaya (RAB).

Dari pantauan awak media di lokasi, teknis pemasangan Spal tersebut terkesan terburu-buru, diduga dikerjakan tidak menggunakan lantai dasar sehingga dinilai tidak memiliki kekuatan.

Dalam pemasangan batunya pun terlihat tidak saling mengisi masing-masing dengan adukan lapis demi lapis, masih terlihat rongga di antara batu, terkesan asal-asalan.

Saat dikonfirmasi, Ata, selaku pihak pelaksana menjelaskan bahwa ketinggian spal tersebut 60 senti, sedangkan untuk ketebalan bawah dan atas 25 dan 20 sentimeter.

“Ketinggiannya Enam Puluh, lebar bawahnya Dua Puluh Lima sedangkan lebar atas itu Dua Puluh,” Ucap Ata pada awak media beberapa hari lalu.

Baca Juga :  Honor KPPS di Kota Tangerang Hari Ini Cair

Jika dilihat dari papan pagu yang terpampang di lokasi, proyek Spal tersebut dikerjakan oleh CV. Armagedone menelan biaya Rp. 149.745.100.00,- dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Tangerang melalui Kecamatan Curug.

Sementara itu, sampai berita ini diterbitkan, pihak Kecamatan Curug Belum dapat dikonfirmasi.

Penulis : Mul

Berita Terkait

Galian PDAM di Desa Cibadak Dikeluhkan Warga
Revitalisasi SMAN 32 Tangerang Diduga Dikerjakan Tidak Sesuai Rencana Anggaran Biaya
Kesepakatan Peningkatan Tata Kelola Hukum, Pj. Gubernur Banten dan Kajati Teken MoU
Hari Jadi ke-76, Polwan Polda Banten Ziarah ke Taman Makan Pahlawan
Resmi Jabat Kapolda Banten, Irjen Pol Suyudi Ario Seto Disambut Seluruh Pejabat Utama Polda Banten
Puslitbang Mabes Polri Melaksanakan Penelitian Evaluasi Penggunaan Fixed Phone di Polres Serang
Yaga Yingde Group Ltd Berikan Bantuan Pendidikan untuk Siswa Kurang Mampu dan Berprestasi di Tangsel
Masyarakat Legok Mengapresiasi Adanya Pembangunan Drinase
Berita ini 94 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 16 September 2024 - 18:50 WIB

Galian PDAM di Desa Cibadak Dikeluhkan Warga

Sabtu, 7 September 2024 - 23:09 WIB

Revitalisasi SMAN 32 Tangerang Diduga Dikerjakan Tidak Sesuai Rencana Anggaran Biaya

Kamis, 29 Agustus 2024 - 16:05 WIB

Kesepakatan Peningkatan Tata Kelola Hukum, Pj. Gubernur Banten dan Kajati Teken MoU

Jumat, 23 Agustus 2024 - 21:37 WIB

Hari Jadi ke-76, Polwan Polda Banten Ziarah ke Taman Makan Pahlawan

Selasa, 30 Juli 2024 - 11:59 WIB

Resmi Jabat Kapolda Banten, Irjen Pol Suyudi Ario Seto Disambut Seluruh Pejabat Utama Polda Banten

Berita Terbaru

Hukum dan Kriminal

Polisi Amankan Pelaku Pembubaran Paksa Diskusi Diaspora di Kemang

Minggu, 29 Sep 2024 - 14:10 WIB