Polsek Kronjo Datangi Galian Tanah Minta Sopir Patuhi Jam Operasional

Sabtu, 25 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polisi datangi Galian C di Desa Bakung, Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang.

Polisi datangi Galian C di Desa Bakung, Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang.

Kabupaten Tangerang, Info7.id | Aparat Polsek Kronjo Polresta Tangerang Polda Banten mendatangi galian tanah C di Desa Bakung, Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang, Jumat (24/11/2023).

Kapolsek Kronjo Iptu Dedi Ruswandi mengatakan, kegiatan itu merupakan tindak lanjut atas adanya aduan masyarakat terkait dump Truck mengangkut tanah galian diduga melanggar jam operasional.

“Kami menindaklanjuti aduan masyarakat tentang kendaraan berat yang melanggar jam operasional,” Kata Dedi Kapolsek Kronjo.

Dikatakan Dedi, petugas memberikan sosialisasi kepada sopir mengenai aturan jam operasional kendaraan berat pengangkut tambang tersebut kepada para sopir, menghimbau agar mematuhi aturan yang sudah ditentukan.

“Kami menekankan kepada para pengemudi dump truk agar mentaati aturan jam operasional kendaraan berat,” Terangnya.

Baca Juga :  Pengedar Sabu di Sarudik, Diamankan Sat Narkoba Polres Tapteng

Dedi menambahkan bahwa kepatuhan akan aturan jam operasional sangatlah penting untuk mengantisipasi komplain dari masyarakat. Selain itu, untuk meminimalisir potensi terjadinya kecelakaan.

“Jika para supir masih membandel dan melanggar, maka kami dari pihak kepolisian Polsek Kronjo akan menindak dengan tegas,” Tutupnya.

Penulis : Junaedi

Editor : Mul

Berita Terkait

Operasi Ketupat Jaya 2025 di Bandara Soetta Berjalan Lancar dan Kondusif
Kades Sukamantri Diduga Jarang Ngantor, JPK Desak Audit Dana Desa
Polsek Cisauk Tidak Profesional Terkait Laporan Dari Lembaga Perlindungan Konsumen.
LSM JPK Desak Dinas PU dan Satpol PP Bongkar Tiang Fiber Star di Legok
Etika Pejabat Dipertanyakan: Kasie Binwas Pakuhaji Diduga Intimidasi Wartawan
Pengecekan dan Pengawasan Minyakita di Kota Serang oleh Ditreskrimsus Polda Banten
Polda Banten dan Pemprov Banten Gelar Pasar Murah untuk Kendalikan Inflasi Ramadhan 2025
Polda Banten Gelar Apel Pengamanan Rapat Paripurna Gubernur Banten
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 16:39 WIB

Operasi Ketupat Jaya 2025 di Bandara Soetta Berjalan Lancar dan Kondusif

Kamis, 27 Maret 2025 - 02:23 WIB

Kades Sukamantri Diduga Jarang Ngantor, JPK Desak Audit Dana Desa

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:46 WIB

Polsek Cisauk Tidak Profesional Terkait Laporan Dari Lembaga Perlindungan Konsumen.

Senin, 17 Maret 2025 - 22:32 WIB

LSM JPK Desak Dinas PU dan Satpol PP Bongkar Tiang Fiber Star di Legok

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:04 WIB

Etika Pejabat Dipertanyakan: Kasie Binwas Pakuhaji Diduga Intimidasi Wartawan

Berita Terbaru

Politik

Tia Rahmania Menang Gugatan Pileg: Terima Kasih PN Jakpus

Minggu, 20 Apr 2025 - 12:38 WIB