KSK Pagedangan Adakan Doa Bersama Rayakan Anniversary Ke-12 Tahun

Senin, 6 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto saat perayaan hari jadi organisasi Kelompok Sadar Kamtibmas (KSK) Pagedangan ke 12 Tahun

Foto saat perayaan hari jadi organisasi Kelompok Sadar Kamtibmas (KSK) Pagedangan ke 12 Tahun

Tangerang, Info7.id | Kelompok Sadar Kamtibmas (KSK) Adakan doa bersama menyambut hari jadi ke 12 tahun di Jalan Raya Pagedangan kabupaten Tangerang Banten. Minggu, 06/11/2023.

Diketahui Organisasi Kelompok Sadar Kamtibmas merupakan program pemerintah yang diinisiasi oleh Kepolisian Republik Indonesia khususnya di wilayah kerja Kepolisian Sektor Pagedangan untuk membentuk kelompok masyarakat yang sadar akan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan.

Baca Juga :  Warga Telagasari Serahkan Penjual Obat Tramadol dan Exsimer Ke Polsek Cikupa

Endang Suripto, selaku ketua KSK dalam sambutanya mengucapkan terima kasihnya kepada tamu undangan yang hadir dalam acara doa bersama merayakan ulang tahun KSK yang ke 12 tahun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga kedepannya KSK lebih kompak lagi, agar masyarakat yang membutuhkan pertolongan bisa dibantu semaksimal mungkin,” kata endang.

Baca Juga :  Kejar-kejaran Bak di Film, Polsek Teluknaga Bekuk Pelaku Curanmor bersama Warga

Ia juga berharap keberadaan KSK tetap selalu bersinergi dengan pemerintahan yang ada, dan bisa dirasakan oleh masyarakat khususnya di wilayah Pagedangan.

“Kita harus selalu berkolaborasi dengan semua kalangan, agar keamanan dan ke ketertiban selalu terjaga,” tutupnya.

Berita Terkait

Kades Ranca Iyuh Klarifikasi Ketidakhadiran dalam Audiensi dengan NGO JPK
Dugaan Pelanggaran Izin PT. Eka Mas Republik: LSM JPK Desak Tindakan Tegas, Ancam Laporkan ke Ombudsman
Kades Ranca Iyuh Kabur dari Audiensi! Dugaan Korupsi Anggaran Kian Menguat
Kejari Tangerang Geledah Kantor DPMPD, Bongkar Dugaan Korupsi APBDes
Taslim Wirawan Desak Pj Bupati Tangerang Copot Kadis DPMPD Terkait Dugaan Pencairan Dana Desa Ganda
Kabar Gembira bagi Warga Cikupa: Urus Administrasi Kependudukan Kini Lebih Mudah!
Menteri Desa Sebut LSM & Wartawan ‘Ganggu Desa’, JPK Banten Tuntut Audit Nasional
Pelayanan Pajak di Bapenda Tangerang Terganggu Akibat Jaringan Putus
Berita ini 108 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 20:39 WIB

Kades Ranca Iyuh Klarifikasi Ketidakhadiran dalam Audiensi dengan NGO JPK

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:37 WIB

Dugaan Pelanggaran Izin PT. Eka Mas Republik: LSM JPK Desak Tindakan Tegas, Ancam Laporkan ke Ombudsman

Kamis, 13 Februari 2025 - 14:07 WIB

Kades Ranca Iyuh Kabur dari Audiensi! Dugaan Korupsi Anggaran Kian Menguat

Minggu, 9 Februari 2025 - 10:22 WIB

Taslim Wirawan Desak Pj Bupati Tangerang Copot Kadis DPMPD Terkait Dugaan Pencairan Dana Desa Ganda

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:11 WIB

Kabar Gembira bagi Warga Cikupa: Urus Administrasi Kependudukan Kini Lebih Mudah!

Berita Terbaru