Isu Disharmoni Panglima TNI dan KSAD Tidak Benar, Keduanya Tetap Solid

Rabu, 7 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, Info7.id | Berkembangnya opini ketidak harmonisan KSAD TNI Dudung Abdurrahman dengan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa tidaklah benar.

Isu disharmoni itu ditepis Jenderal Dudung merupakan opini jahat, bahkan Ketua Komisi I DPR Meutya Hafid menyatakan hal yang sama, KSAD sudah berkomunikasi dengan DPR terkait isu adanya disharmoni tersebut.

“Jenderal Andika telah menjelaskan soal isu itu secara langsung dalam rapat bersama Komisi I DPR, Senin (5/9). “Kata Meutya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut dia, dikatakan Andika, relasi Panglima dan KSAD tak terganggu, keduanya sangat harmonis dalam menjalankan tugas sesuai tupoksi.

“Dari pak Andika, kemarin kan beliau hadir menjawab langsung. Saya rasa ke media juga beliau sudah menjelaskan relasi Panglima dan KSAD tidak terganggu, bahwa mereka menjalankan tugas sesuai aturan dan tupoksi masing masing, “ulas Meutya dalam keterangan tertulis, Selasa (6/9/2022).

Baca Juga :  ART di Tangerang Bawa Kabur Uang Tunai Rp 20juta Berhasil Diamankan Polisi

Meutya juga menyampaikan ungkapan Dudung yang membenarkan apa yang dikatakan Andika, bahwa ketidakhadiran Dudung di rapat tak ada kaitannya dengan isu disharmoni, melainkan dirinya ada urgensi berangkat ke Lampung.

“Dari KSAD usai rapat dirinya sudah menghubungi kami juga dan menyatakan hal serupa. Beliau minta maaf tidak dapat hadir lalu menjelaskan ketidakhadirannya karena ada urgensi. Beliau harus berangkat ke Lampung. “Jelas Meutya.

Kedua jenderal di TNI ini sangat memiliki hubungan baik-baik saja. Dengan demikian, Meutya meminta semua pihak agar tak menggulirkan isu.

Baca Juga :  Tahukah Anda Maag & Asam Lambung Itu Beda : Ini Perbedaanya

“Dipastikan seluruh matra di TNI solid. “Tegasnya.

Untuk itu, dengan adanya isu ketidakharmonisan antara Panglima TNI dan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman ditepis dengan tegas tidaklah benar.

Lebih rinci Meutya menjelaskan kedua belah pihak yang memiliki hubungan Panglima TNI Andika Perkasa dengan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman tetap harmonis.

“Jiwa korsa mereka menjadi pengikat yang sangat kental, karena kedua Jenderal ini tertanam semangat NKRI harga mati, “ucapnya.

Bahkan keduanya tetap menjalin komunikasi yang baik secara internal maupun diluar jalur kedinasan.

(Rez)

Berita Terkait

Abrasi Dan Tranformasi Pantai Utara Tangerang : Harapan Menuju Kemajuan Tanpa Mengorbankan Lingkungan dan Masyarakat
Peran Penting Penegak Hukum dalam Menjaga Stabilitas dan Keadilan di Indonesia
Menanamkan Nilai Toleransi sejak Dini
Musyawarah untuk Mufakat: Pilar Demokrasi yang Wajib Dijaga
DPD PUAN Kabupaten Tangerang Gelar Buka Puasa Bersama Muhammad Rizal DPR RI
Malam Tahun Baru Imlek Warga Keturunan Tionghoa Padati Vihara Punna Karya
Kapolres Metro Tangerang Kota Himbau Warga Untuk Kunci Ganda Kendaraan Bermotor Saat Parkir
Masyarakat di Tangerang Raya Inginkan Pemimpin Berkualitas dan Brintegritas
Berita ini 3 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 23 Januari 2025 - 11:12 WIB

Abrasi Dan Tranformasi Pantai Utara Tangerang : Harapan Menuju Kemajuan Tanpa Mengorbankan Lingkungan dan Masyarakat

Selasa, 10 Desember 2024 - 15:11 WIB

Peran Penting Penegak Hukum dalam Menjaga Stabilitas dan Keadilan di Indonesia

Senin, 2 Desember 2024 - 13:44 WIB

Menanamkan Nilai Toleransi sejak Dini

Senin, 2 Desember 2024 - 10:31 WIB

Musyawarah untuk Mufakat: Pilar Demokrasi yang Wajib Dijaga

Selasa, 18 April 2023 - 05:12 WIB

DPD PUAN Kabupaten Tangerang Gelar Buka Puasa Bersama Muhammad Rizal DPR RI

Berita Terbaru

Pemerintahan

Proyek Paping Blok Kantor Desa Sumur Bandung Diduga Asal Jadi

Jumat, 25 Apr 2025 - 01:06 WIB

Politik

Tia Rahmania Menang Gugatan Pileg: Terima Kasih PN Jakpus

Minggu, 20 Apr 2025 - 12:38 WIB