Puluhan Bangunan Rusak Diterjang Puting Beliung

Senin, 9 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lebak, Dentumnews | Sebanyak 40 bangunan di Desa Gunungkencana, Lebak, rusak berat diterjang angin puting beliung. Senin, 09 Mei 2022.

“Informasi yang kami terima, kejadian angin puting beliung ini, sekitar pukul 16.45 WIB, dan hasil pendataan sementara, ada 30 bangunan rumah mengalami kerusakan, 1 lokal bangunan SD, Mushola, dan Kantor UPT Pendidikan” kata Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Lebak, Febby Rizky Pratama, Senin, 09 Mei 2022.

Baca Juga :  Sulap Oli Bekas Menjadi BBM, PT. Beringin Petroleom Energy Diduga Tak Kantongi Izin

Menurut Febby, untuk melakukan pendataan dan proses evakuasi, pihaknya langsung menerjunkan tim ke lokasi kejadian, sekitar pukul 17.30.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ada sekitar 11 orang tim yang langsung diterjunkan ke lokasi kejadian, untuk melakukan evakuasi dan pendataan,” tambahnya.

Baca Juga :  Mobil Truk Muatan Tanah Tabrak Pembatas Jalan di Cimone

Febby menambahkan, dirinya berharap agar Masyarakat mewaspadai adanya perubahan iklim yang cukup ekstrem.

“Kami menghimbau kepada Masyarakat, agar mewaspadai perubahan iklim yang cukup ekstrim ini, serta selalu waspada saat beraktifitas di luar ruangan, terutama bagi petani, khususnya di musim penghujan, jangan berteduh di bawah pohon, agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan,” harapnya.

(Cecep)

Berita Terkait

Tragedi Tabrakan Beruntun di Tol Ciawi: Delapan Tewas, Sebelas Terluka
Pernyataan Kontroversial Kades Pasanggrahan, LSM Desak Polresta Tangerang Bertindak Tegas
Kapolresta Tangerang bersama Kementrian KKP dan Forkopimda Provinsi Banten Cek Pembongkaran Pagar Laut
Video Kecelakaan Beruntun di Tol KM 92 Arah Jakarta Viral di Media Sosial
Banjir Kembali Landa Cikupa, Kemacetan dan Kendaraan Mogok Menghiasi Jalan Raya
Panggung Kampanye Airin Rachmi Diany Ambruk di Citra Raya Tangerang
Ketua LSM Seroja Tanggapi Serius Kecelakaan Anak SD di Salembaran
LSM Jaringan Pemberantas Korupsi DPW Banten Soroti Aksi Protes Masyarakat Tangerang Terkait Jam Operasional Mobil Tambang
Berita ini 9 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:56 WIB

Tragedi Tabrakan Beruntun di Tol Ciawi: Delapan Tewas, Sebelas Terluka

Rabu, 29 Januari 2025 - 11:36 WIB

Pernyataan Kontroversial Kades Pasanggrahan, LSM Desak Polresta Tangerang Bertindak Tegas

Rabu, 22 Januari 2025 - 14:04 WIB

Kapolresta Tangerang bersama Kementrian KKP dan Forkopimda Provinsi Banten Cek Pembongkaran Pagar Laut

Senin, 11 November 2024 - 18:15 WIB

Video Kecelakaan Beruntun di Tol KM 92 Arah Jakarta Viral di Media Sosial

Senin, 11 November 2024 - 16:38 WIB

Banjir Kembali Landa Cikupa, Kemacetan dan Kendaraan Mogok Menghiasi Jalan Raya

Berita Terbaru

Hukum dan Kriminal

14 Tersangka Peredaran Uang Palsu Di Tangkap Ditreskrimum Polda Banten

Kamis, 6 Feb 2025 - 18:21 WIB