Management As Bagi-bagi Takjil dan Santunan Anak Yatim di Bulan Suci Ramadhan

Kamis, 28 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INFO7.ID, Kabupaten Tangerang | Management as bar dan resto menggelar acara bagi-bagi takjil gratis kepada masyarakat dan pengendara di wilayah Jalan raya Gading Serpong Kabupaten Tangerang, Rabu (27/3/2024).

Management As Bar dan Resto bersama para pegawainya terlihat antusias membagikan makanan takjil kepada pengendara sepeda motor maupun mobil yang melintas di depan As Bar dan Resto.

Arka salah satu management As Bar dan Resto mengatakan pihaknya melakukan kegiatan sosial bagi-bagi makanan Takjil ke masyarakat ini merupakan salah satu Bakti Sosial di bulan suci Ramadhan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ramadan ini merupakan bulan penuh berkah dan saat yang tepat untuk terus meningkatkan amal dan perbuatan dalam hal kebaikan dengan berbagi kebahagiaan kepada sesama.” tutur arka.

Baca Juga :  Bantuan Rumah Tak Kunjung Direalisasi, Warga Terdampak Gempa di Pandeglang, Bertahan di Tenda Darurat

“Sekitar 700 takjil berupa Nasi bungkus dibagikan ke pengguna jalan, ini salah satu bentuk dalam berbagi kebahagiaan kepada sesama di bulan suci ramadhan,” sambung arka usai pembagian takjil.

Menurutnya selain aksi berbagi takjil kepada masyarakat, pihaknya juga melakukan kegiatan santunan kepada anak yatim piatu di wilayah sekitar.

“Alhamdulillah kami setiap tahun melakukan kegiatan rutin ini dan ini sebagai wujud aksi sosial yang kerap dilakukan selama Ramadhan.” ungkapnya

Arka berharap, takjil yang dibagikan dapat dinikmati dengan penuh sukacita oleh setiap pengguna jalan yang mendapatkan.

Baca Juga :  Dusebut Janggal, Penerima BPNT di Desa Gintung Tidak Protes

Alhamdulillah di bulan yang penuh berkah ini seluruh manajemen dan pegawai tetap mewujudkan kepedulian dan keikhlasan kepada masyarakat.

“Semoga dengan pembagian takjil dan kegiatan santunan ini menjadi ladang amal untuk kita semua,” harap arka

Sementara itu terpisah ketua forum wartawan harian Banten Mansyur mengapresiasi kegiatan sosial yang sudah dilakukan oleh pihak management As Bar dan Resto.

“Kegiatan sosial bagi-bagi takjil dan santunan anak yatim yang dilakukan oleh management as bar dan resto ini bagus sekali, kegiatan itu patut di contoh oleh pihak pengusaha lainnya,” ujar Mansyur.

Penulis : Mul

Berita Terkait

Ditlantas Polda Banten Gelar Donor Darah dan Khitanan Masal Dalam Rangka Hari Lalu Lintas Bhayangkara Ke-69
LSM Gempur Soroti Nasib Warga Desa Kemiri yang Tak Terurus Seolah Di Anak Tirikan
Kapolres Metro Tangerang Kota Laksanakan Peletakan Batu Pertama Bedah Rumah di Karawaci
Humas Polres Tangerang Kota Sambut Baik Silaturahmi Pegiat Medsos di Kota Tangerang
Di Bulan Penuh Berkah, PT Dolphin Kunjungi Kelurahan Bunder Bagikan Bingkisan
Polsek Pasar Kemis Gelar Pasar Murah
Warga Perumahan Sudirman Tigaraksa Adakan Kerja Bakti Masal
Anniversary Sekaligus Rakernas, LSM Seroja Indonesia Grup Berikan Santunan Anak Yatim
Berita ini 61 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 4 September 2024 - 16:08 WIB

Ditlantas Polda Banten Gelar Donor Darah dan Khitanan Masal Dalam Rangka Hari Lalu Lintas Bhayangkara Ke-69

Minggu, 1 September 2024 - 12:09 WIB

LSM Gempur Soroti Nasib Warga Desa Kemiri yang Tak Terurus Seolah Di Anak Tirikan

Rabu, 10 Juli 2024 - 23:20 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Laksanakan Peletakan Batu Pertama Bedah Rumah di Karawaci

Jumat, 5 April 2024 - 22:41 WIB

Humas Polres Tangerang Kota Sambut Baik Silaturahmi Pegiat Medsos di Kota Tangerang

Kamis, 28 Maret 2024 - 02:40 WIB

Management As Bagi-bagi Takjil dan Santunan Anak Yatim di Bulan Suci Ramadhan

Berita Terbaru

Hukum dan Kriminal

Naas, Seorang Pria di Jayanti Ditembak Orang Tak Dikenal

Jumat, 6 Sep 2024 - 10:31 WIB

Hukum dan Kriminal

Diduga Palsukan Surat Tanah, LTS Kades Wanakerta di Amankan Polda Banten

Selasa, 3 Sep 2024 - 21:50 WIB