Gerakan Pemuda Ka’bah Banten Gelar Konsolidasi Pemenangan PPP dan Capres Ganjar Pranowo

Minggu, 30 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banten, Info7.id| Dengan adanya Keputusan Dewan Pengurus Pusat Partai Persatuan Pembangunan (DPP PPP) terkait dukungan dari DPP PPP yang mengusung Ganjar Pranowo maju sebagai Capres 2024 dan PPP meraih kemenangan di Pemilu 2024.

Pengurus Gerakan Pemuda Ka’bah (GPK) Banten Langsung tancap gas menggelar kegiatan silaturahmi akbar dengan jajaran para pengurus GPK Kabupaten Tangerang dan Pengurus GPK se-Banten.

Ahyani an Nibhani Ketua GPK Banten mengatakan kegiatan ini sebagai ajang GPK dan Kader PPP mempererat silaturahmi apalagi saat ini di momen lebaran idul Fitri 1444 H tahun 2023.

“Semoga kegiatan silaturahmi ini para pengurus Gerakan Pemuda Ka’bah Banten sayap Partai PPP semakin solid, kompak, dan berjuang memenangkan PPP dan Ganjar Pranowo terpilih menjadi Capres 2024.” terang Ahyani di Sari ater Subang, sabtu (29/4/2023).

Ahyani menjelaskan kegiatan ini juga sebagai ajang konsolidasi dan penguatan strategi untuk memenangkan PPP dan Ganjar di Banten.

Baca Juga :  Salurkan Bantuan Korban Gempa Cianjur, FWJ Indonesia Punya Cerita Baru

Selain itu Ahyani pun mengungkapkan bahwa GPK Banten mengusulkan agar Cawapresnya Ganjar Pranowo nantinya dari kader terbaik PPP.

Menurutnya karena pernah terjadi sejarah ketika itu Ibu Megawati Soekarnoputri dan Hamzah Haz menjadi Presiden dan Wakil Presiden RI pada Juli 2001-2004.

“Semoga akan terulang kembali duet Presiden dan wakil presiden seperti pada masa Megawati dan Hamzah Haz di pemilu 2024,” ungkap ahyani (Red)

Berita Terkait

Kejuaraan Pencak Silat Banten Nasional Cup 2024 Perebutkan Piala Menpora, Ribuan Atlet Ambil Bagian
Korban Pengeroyokan Minta Kapolres Metro Tangerang Kota Tangkap Pelaku Mafia Solar
Bupati Agam Sumbar Kunjungi Kantor DPP FWJ Indonesia, Ini Alasannya
Gelar Rapat Kerja, FWHTT Rancang Program Kerja di Tahun 2024
Ketua FWHTT Apresiasi Sembilan Anggota Dewan Sebagai Pembina dan Penasehat
Dewan Pers Apresiasi Anniversary PristiwaNews Ke-3 di Bogor
Program Jaga Kampoeng Jelang Pemilu 2024 FWJI Jakarta Utara Sambangi KPU
Ormas Badak Banten DPC Panongan Gelar Acara Kopdar Bersama di Serdang Kulon
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 10 November 2024 - 11:41 WIB

Kejuaraan Pencak Silat Banten Nasional Cup 2024 Perebutkan Piala Menpora, Ribuan Atlet Ambil Bagian

Sabtu, 11 Mei 2024 - 18:52 WIB

Korban Pengeroyokan Minta Kapolres Metro Tangerang Kota Tangkap Pelaku Mafia Solar

Rabu, 10 Januari 2024 - 09:48 WIB

Bupati Agam Sumbar Kunjungi Kantor DPP FWJ Indonesia, Ini Alasannya

Kamis, 4 Januari 2024 - 17:15 WIB

Gelar Rapat Kerja, FWHTT Rancang Program Kerja di Tahun 2024

Senin, 25 Desember 2023 - 11:31 WIB

Ketua FWHTT Apresiasi Sembilan Anggota Dewan Sebagai Pembina dan Penasehat

Berita Terbaru